Mempermudah Layanan Administrasi Pegawai, BKPP Bikin Simpeg Online

Sosialisasi Simpeg Online Sosialisasi Simpeg Online Rizki

Detaktangsel.com SERPONG-Untuk memenuhi kebutuhan data kepegawaian yang valid dan selaras dengan peraturan-peraturan kepegawaian yang berlaku saat ini. Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan (BKPP) Tangsel membuat aplikasi Sistem Informasi Manajemen Kepegawaian (Simpeg) online.

Kepala Bidang Mutasi pada BKPP Tangsel Maya Elsera mengungkapkan,melalui Simpeg online ini data kepagawaian diseluruh SKPD dapat diupdate dengan cepat sehingga diharapkan mampu menghasilkan informasi yang cepat, lengkap dan akurat dalam rangka mendukung administrasi kepegawaian.

Aplikasi Simpeg online akan terus dikembangkan sesuai dengan kebutuhan dan dinamika organisasi supaya dapat bermanfaat. Pengelolaan kepegawaian yang dituntut untuk cepat, efisien dan akurat juga sebagai dasar pengambilan kebijakan dalam pengelolaan aparatur negeri sipil (ASN) dilingkup Pemkot Tangsel. “Aplikasi ini menggunakan web based yang dapat diakses melalui komputer,” ujarnya.

Baca juga: Pengembangan TBM Terkendala Sarana

Aplikasi ini bermanfaat dalam urusan pelayanan kepegawaian secara otomatisasi data-data dapat untuk menunggu kegiatan pelayanan kepegawaian tanpa meminta berkas berulang. Manfaat SIMPEG online in diantaranya penjagaankenaikan pangkat. Kenaikan gaji berkala, Pensiun Pegawai

Go to top

Copyright © 2013  Detak Group. All rights reserved.

Support by pamulang online