Bulan Madu Partai-Rakyat

Bulan Madu Partai-Rakyat

detak.co.id - SEKETIKA, SUDAH menjadi rahasia umum, kehadiran partai politik benar-benar terasa hanya pada saat-saat mendekati pemilu. Pada masa-masa itu partai politik menjadi begitu populer di kalangan masyarakat. Sehingga mereka tampil seolah-olah ingin menjadi juruselamat bagi masyarakat yang tertindas.

Bawaslu Bakal Coret Caleg  Yang Langgar Aturan Kampanye

Bawaslu Bakal Coret Caleg Yang Langgar Aturan Kampanye

detakserang.com- SERANG, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Provinsi Banten mengimbau peserta pemilihan umum (pemilu) yakni partai politik (parpol), calon anggota DPD, dan calon anggota legislatif agar mematuhi UU No 8/2012 tentang Pemilu. Bila terbukti melanggar aturan kampanye, namanya akan dicoret.

Depok Disulap Jadi Kota Seribu APK

Depok Disulap Jadi Kota Seribu APK

detakdepok.com- SUKMAJAYA, Alat peraga kampanye (APK) menjamur di Depok menjelang pemilihan umum calon anggota legislatif, Maret mendatang. Kota Belimbing disulap menjadi Kota Seribu APK.

KPU-Pemkot Depok Tertibkan APK Bermasalah

KPU-Pemkot Depok Tertibkan APK Bermasalah

detakdepok- DEPOK, Pelaksanaan kampanye sudah diberlakukan sejak 11 Januari hingga 5 April 2013. Sedangkan kampanye melalui media massa dan terbuka dimulai 16 Maret hingga 5 April 2013. Hal ini sesuai Peraturan Komisi Pemilihan Umum (PKPU) No 15/2012.

Kecamatan Cipayung

Kecamatan Cipayung Tertibkan Peraga Kampanye

detakdepok- CIPAYUNG, Kecamatan Cipayung siap tertibkan alat peraga kampanye (APK) yang menyalahi peraturan.

Juika Ratih Blusukan Bagi-Bagi Sembako

Juika Ratih Blusukan Bagi-Bagi Sembako

detakdepok - PANCORANMAS, Beginilah gaya Juika Ratih di panggung politik. Presenter salah satu stasiun televisi yang cantik ini, Minggu (23/2), bagi-bagi sembako. Maklum, dia adalah caleg untuk DPRD Kota Depok.

Go to top

Copyright © 2013  Detak Group. All rights reserved.

Support by pamulang online