KPU Tangsel Ingatkan Parpol Tertib Berkampanye

KPU Tangsel Ingatkan Parpol Tertib Berkampanye

SERPONG--Mendekati masa kampanye yang akan berlangsung pada 23 September bulan ini, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) menggelar rapat bersama pimpinan partai politik (Parpol) peserta Pemilu 2019 mendatang di kantor KPU Kota Tangsel, Jalan Buana Kencana Sektor XII, Blok E-1 BSD, Serpong, Senin (3/9/2018).

Tambah Dua Komisioner, Panwaslu Tangsel Berubah Jadi Bawaslu

Tambah Dua Komisioner, Panwaslu Tangsel Berubah Jadi Bawaslu

Detaktangsel.com CIPUTAT--Wasit pemilihan umum untuk tingkat Kabupaten/Kota, kini berubah nama. Jika sebelumnya mereka yang bertugas mengawasi jalannya pemilihan umum (Pemilu) disebut dengan nama Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu), kini untuk tingkat Kabupaten/Kota berubah nama menjadi Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu).

Sempat Terkendala Persyaratan, NasDem Tangsel Siap Sambangi KPU

Sempat Terkendala Persyaratan, NasDem Tangsel Siap Sambangi KPU

Detaktangsel.comSERPONG--Partai NasDem Kota Tangerang Selatan (Tangsel) dalam waktu dekat akan mendaftarkan semua Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) untuk DPRD Tangsel ke KPU Kota Tangsel. Saat ini, Partai NasDem Kota Tangsel tengah mempersiapkan berkas para Bacaleg sebagai persyaratan dalam mengikuti Pemilihan Caleg (Pileg) tahun depan.

Badrusalam, mantan komisioner KPU Tangsel.

Tinggalkan KPU, Badrus Bidik Kursi Parlemen Tangsel

Detaktangsel.comSERPONG--Lama tak terlihat lagi di kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Badrusalam, mantan komisioner KPU dua periode itu dikabarkan terjun bebas kesalah satu partai politik (Parpol) peserta Pemilu 2019. 

Anggota KPU Kota Tangsel, Achmad Mudjahid Zein.

Soal Dualisme Hanura Di Tangsel, KPU Tunggu Keputusan Resmi Dari Pusat

Detaktangsel.comSERPONG--Memasuki proses pendaftaran Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) pada Pemilu Legislatif (Pileg) 2019 nanti, beberapa partai politik mulai menyiapkan persiapan untuk mendaftarkan para Bacalegnya ke KPU di tingkat daerah, termasuk di KPU Kota Tangsel.

Ketua KPU Kota Tangsel M. Subhan.

Partai Berkarya dan Garuda Belum Lolos Verifikasi

detaktangsel.com SERPONG-Partai Berkarya dan Garuda Kota Tangsel belum lolos verifikasi. Soalnya, hingga kini KPU Kota Tangsel masih melakukan verifikasi faktual.

Ketua dan kader PDIP Kota Tangsel saat menyerahkan berkas pendaftaran Pemilu 2019 di KPU Tangsel

PDI P Targetkan 17 Kursi di DPRD Tangsel

detaktangsel.com SERPONG-DPC PDIP Kota Tangerang Selatan (Tangsel), menjadi partai kedua yang menyerahkan berkas berisi data-data untuk persyaratan Pemilu 2019 ke KPU Tangsel, Rabu (11/10/2017).
Ketua DPC PDI Tangsel Heri Gagarin (tengah) saat menyerahkan berkas persyaratan Pemilu 2019 di KPU Tangsel.

PDIP Tangsel Daftarkan Diri di Pemilu 2019

detaktangsel.com SERPONG -Sebanyak dua kotak berukuran besar, diangkut PDIP Kota Tangerang Selatan (Tangsel) ke KPU Tangsel, Jalan Buana Kencana nomor 12 Sektor XII, Blok E-1 BSD, Serpong, Rabu (11/10/2017).
Kantor KPU Tangsel.

Panwas Awasi Parpol Pendaftar

detaktangsel.com SERPONG--Pasca dibukanya pendaftaran partai politik (Parpol) peserta Pemilu 2019 nanti oleh KPU RI di Jakarta beberapa waktu lalu, kantor KPU Kota Tangerang Selatan (Tangsel) masih terlihat sepi. Belum ada satupun Parpol peserta Pemilu yang datang menyerahkan dokumen ke KPU Tangsel di Jalan Buana Kencana, Blok E-Xll nomor 12, BSD Serpong itu.

Empat TPS Di Kota Tangerang Akan Laksanakan PSU

detaktangsel.com Kota TANGERANG – Kota Tangerang akan melakukan pemungutan suara ulang (PSU) di empat tempat pemungutan suara (TPS) pada hari Sabtu 25 Febuari 2017 pukul 07.00 wib sampai dengan 13.00 wib.

Go to top

Copyright © 2013  Detak Group. All rights reserved.

Support by pamulang online