Pasca Libur Lebaran, Pemkot Tangsel Gelar Halal Bihalal

Pasca Libur Lebaran, Pemkot Tangsel Gelar Halal Bihalal

detaktangsel.com CIPUTAT - Mengawali hari pertama masuk kerja pasca libur lebaran, Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang Selatan (Tangsel) menggelar Apel hari kesadaran nasional yang dirangkaikan dengan halal bihalal seluruh pegawai Pemkot Tangsel bersama Wali Kota Benyamin Davnie, Wakil Wali Kota Pilar Saga Ichsan, serta Sekretaris Daerah Bambang Noertjahjo, di Halaman Puspemkot Tangsel pada Selasa (16/04/2024).

Ratusan Ton Sampah Selama Libur Lebaran, Pemkot Kebagian Bersih-bersih

Ratusan Ton Sampah Selama Libur Lebaran, Pemkot Kebagian Bersih-bersih

detaktangsel.com, CIPUTAT - Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang Selatan (Tangsel) melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH) mencatat terjadinya kenaikan sebesar 10 persen sampah yang dihasilkan oleh masyarakat selama libur lebaran.

Pemkot Tangsel Tambah Kuota Mudik Gratis, Simak Cara Daftarnya

Pemkot Tangsel Tambah Kuota Mudik Gratis, Simak Cara Daftarnya

detaktangsel.com SERPONG - Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang Selatan (Tangsel) melalui Dinas Perhubungan (Dishub) menambah 300 kuota mudik gratis bagi masyarakat Tangsel. Sebelumnya kuota dibuka sebanyak 700 yang telah diisi oleh pendaftar secara online.

Wali Kota Tangsel Kembali Menata Pejabat di Lingkungan Pemkot

Wali Kota Tangsel Kembali Menata Pejabat di Lingkungan Pemkot

detaktangsel.com, CIPUTAT - Proses promosi, rotasi dan penugasan pejabat di lingkungan pemerintah kota Tangerang Selatan (Tangsel) pada jabatan struktural dan fungsional berdasarkan Skep Nomor : 800.1.3.3/Kep.66-Huk/2024 dilaksanakan oleh Wali Kota Tangsel Benyamin Davnie di aula Blandongan Lantai IV Pusat Pemerintahan Kota Tangsel, Kamis malam (21/03/2024).

Benyamin Raih Penghargaan Top Pembina BUMD 2024

Benyamin Raih Penghargaan Top Pembina BUMD 2024

detaktangsel.com, JAKARTA - Kabar membanggakan kembali datang untuk Pemerintah Kota Tangerang Selatan. Terbaru, Wali Kota Benyamin Davnie ditetapkan sebagai Top Pembina Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) 2024 yang diselenggarakan di Hotel Raffles Jakarta, pada Rabu (20/03/2024).

Bersama Kemensos, BNPB dan DPR RI, Pilar Serahkan Bantuan Sosial untuk Masyarakat

Bersama Kemensos, BNPB dan DPR RI, Pilar Serahkan Bantuan Sosial untuk Masyarakat

detaktangsel.com, CIPUTAT - Wakil Wali Kota Tangerang Selatan Pilar Saga Ichsan bersama Komisi VIII Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Republik Indonesia (RI), Kementerian Sosial (Kemensos), dan Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menyerahkan bantuan sosial hingga dana siap pakai maupun dukungan logistik dan peralatan untuk penanganan darurat di Tangerang Selatan kepada masyarakat.

Pertama di Indonesia, Street Jazz Pamulang Sukses Digelar di Tingkat RT

Pertama di Indonesia, Street Jazz Pamulang Sukses Digelar di Tingkat RT

detaktangsel.com KOTA TANGSEL - Pergelaran musik bergenre jazz yang selalu ditasbihkan sebagai "cluster" khusus dalam dunia seni musik, tiba-tiba menyeruak keluar dari pakem para penikmat musik tradisional asal masyarakat Afrika di Amerika Serikat pada abad XIX (kesembilanbelas).

Benyamin Buka MTQ ke-XV Tingkat Tangsel, Upaya Membumikan Al-Qur'an

Benyamin Buka MTQ ke-XV Tingkat Tangsel, Upaya Membumikan Al-Qur'an

detaktangsel.com CIPUTAT - Gelaran Musabaqoh Tilawatil Qur'an (MTQ) ke-XV tingkat Kota Tangerang Selatan (Tangsel) yang diselenggarakan dari tanggal 25 sampai 28 Februari 2024 di Kecamatan Ciputat resmi dibuka oleh Wali Kota Tangerang Selatan Benyamin Davnie.

Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo. (Detak/Aip)

Jokowi Silaturahmi ke Tangsel Bagikan Bantuan Cadangan Beras untuk Warga

detaktangsel.com TANGSEL -- Presiden Joko Widodo (Jokowi) membagikan bantuan cadangan pangan berupa beras seberat 10 kg di Gedung Kawasan Pertanian Terpadu Kota Tangerang Selatan, Senin (19/2/2024).

Bazar Nusantara ATR/BPN di Tangsel, Apa Urusannya ?

Bazar Nusantara ATR/BPN di Tangsel, Apa Urusannya ?

detaktangsel.com, TANGSEL - Roadshow bazar nusantara yang diadakan Kementerian ATR/BPN di Tangerang Selatan (Tangsel), diapresiasi oleh Wakil Wali Kota Pilar Saga Ichsan.

Go to top

Copyright © 2013  Detak Group. All rights reserved.

Support by pamulang online